Lentera MB, Bandung. Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi akan membuka Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XIII/2015 di Stadiun Siliwangi Kota Bandung, Kamis (10/9). " Menpora di jadwalkan membuka Popnas XIII/2015," kata Kepala Bidang Keolahragaan Dinas Olahraga dan Pemuda Jabar Nandang Saptari di Bandung, Pembukaan Popnas 2015 akan dihadiri 12 ribu pelajar yang terdiri dari 6.644 atlet pelajar dari 34 provinsi, ditambah perwakilan pelajar dari 26 kabupaten kota di Jabar, Salah satu siswa SMA Maha Bodhi yang bernama Oktavianto, Kelas XI IPS A ikut bagian dalam ajak Pekan Olahraga Pelajar Nasional tersebut dalam Cabang Olah Raga Bola Basket mewakili Propinsi Kepulauan Riau.
“ Ketekunan, kedisiplinan, bisa membagi waktu, dan terus Berlatih menjadi kunci terus berprestasi “ Jelas Bapak Yulfi Lonardus, Selaku pelatih Bola Basket Putra SMA Maha Bodhi
Banyak Prestasi yang di Torehkan Oktavianto mulai dari tingkat Kabupaten, Provinsi dan Nasioanl Setelah mengikuti Babak Penyelesaian tingkat kecamatan, kabupaten, dan propinsi akhirnya, berkat ketekunan Pelajar yang duduk di kelas XI IPS ini mampu bersaing di tingkat Nasional. Kepala SMA Bodhi Karimun, mengungkapkan kegembiraannya, disebabkan siswanya mampu prestasi “Saya sangat Bangga melihat prestasi siswa-siswa saya yang berkompetisi di ajang nasional “ ujar Arli Oktayesi. S.Pd. Kepala Sekolah SMA Maha Bodhi
0 Comments